Tuesday, November 1, 2016

Cataloguing tips - Compilation vs collaboration

Lima penulis membuat sebuah buku. Penulis A menulis bab 1, penulis B menulis bab 2, dan seterusnya. Apakah ini termasuk karya kompilasi atau karya kolaborasi?

Ini termasuk kompilasi karena setiap bab pada dasarnya bersifat independen yang kemudian dikompilasi bersama-sama. Karya kolaborasi adalah ketika ada sebuah karya yang ditulis oleh banyak penulis secara bersamaan.

Five authors create a single theme book. Author A creates chapter 1, author B for chapter 2, and so on. Is this compilation or collaboration work?

This is a compilation, because the chapters are essentially independently created works that have been compiled together.  A collaboration is when there is only one creative work that has been written by multiple authors.

No comments:

Post a Comment